review produk-produk wardah
August 27, 2016
Dear all
“Punya
keinginan pakai kosmetik dalam negeri tapi bingung mau pakai brand yang mana? Juga bingung mau menggunakan
perwatan kulit yang mana? Takut kulit ga cocok takut timbul jerawatan?” dulu
aku sering berpikir begitu, mungkin kalian dears juga pernah berpikir begitu. Nah disini aku
mau review tentang salah satu brand kosmetik asli Indonesia dan pastinya halal
buat kita yaitu “ wardah”.
Kenapa
memilih mereview wardah?
Karena
selama setahun belakangan ini aku juga memakai berbagai produk wardah beberapa
jenis produk warda jadi aku mau sharing tentang pengalaman aku tentang brand ini.
Terkadang
kita bingung mau pakai jenis produk wardah yang mana karena seperti yang kita
ketahui dari berbagai iklan di televisi bahwa wardah memiliki berbagai jenis produk
kecantikan mulai dari : skin care, dekomativ make-up, eye expert, dll . selain
itu wardah juga memiiki skin care-skin
care yang khusus untuk jenis kulit tertentu dan sesuai kebutuhan kita.
Nah
dari pada bingung mau pake yang mana dan apasaja produknya, yuk baca review aku
(semoga bisa memberi pencerahan/ sedikit-banyak informasi yang bisa membantu
kamu dalam memilih produk wardah yang sesuai jenis kulit dan kebutuhan kita)
So,
are you ready dears?
o0o
Skin care
Wardah
memiliki beberapa jenis produk skin care
seperti:
1. lightening series
lightening series (rangkaian
produk-produk wardah yang bertujuan untuk mencerahkan kulit dan terlihat terawatà produk-produknya identik
berwarna biru muda
2. white secret
white secret (rangkaian
produk wardah yang bertujuan untuk mencerahkan kulit yang tingkat kecerahannya
diatas lightening series jadi seperti
pakai bedak dokter tetapi pemakaian sebaiknya yang telah berusia minimal 25
tahun), à produk-produknya identik berwarna putih dan silver
3. renew you
renew you (rangkaian
produk wardah yang mengrangi tanda-tanda penuaan dini pada kulit dan memperbaik
sel-sel kulit mati pemakaian sebaiknya yang telah berusia minimal 30 tahun). à produk-produknya identik berwarna ungu
4. C-defense
c-defense ( rangkaian
produk wardah yang berfungsi sebagai protector sinar UV dan radikal bebas dan
sesuai namanya “C” berari mengandung tambahan vitamin c sebagai pemberi nutrisi
pada kulit) à produk-produknya identik berwarna kuning ke orange-orangenan
5. Acne series
Acne series (rangkaian
produk wardah kuhusus untuk kulit yang berjerawat) à produk-produknya identik berwarna putih dan tutup biru muda
6. Nature daily series
Nature daily series
(rangkaian produk yang bisa digunakan sehari-hari dan tedii dari rangkaian
produk untuk semua jenis kulit, normal-kering-normal berminyak tetapi
kekurangannya tidak mengandung pencerah seperti lightening series)à produk-produknya
identik berwarna toska
7. Spa series
Spa series (rangkaian produk wardah untuk spa)
Paket umrah dan haji
Rangkaian produk wardah yang betujuan menjaga kesehatan kulit selama
di tanah suci. Produk-produknya tidak sebanyak yang diatas tetapi bisa
mewakilkan semuanya sesuai kebutuhan pada lingkungan arab Saudi yang kering
tetapi produk ini hanya mengandung spf 26.
Makeup series
1.
Luminous series
Luminous series (Rangkaian produk wardah berupa simple makeup untuk
sehari-hari jadi wajah bisa terlihat segar dan cantik natural
2.
Lip colours
Rangkaian produk wardah
dengan berbagai jenis lipstick, lip palette, dan lain-lain dan berbagai warna
3. Lip cares
lip cares (rangkaian
produk wardah yang betujuan melembabkan bibir dan memberi nutria pada bibir)
4. Face colour
Face colour (rangkaian produk wardah
berupa blush on berbagai warna)
5.
Eye makeup
Eye makeup (rangkaian
prdouk wardah berupa eyeshadow yang teridir I dari 3 warna pada tiap
pacakingnya
o0o
Dear all, mungkin untuk hari ini segini aja beberapa jenis produk
wardah yang aku review (sebernarnya bukan review tapi masoh menjelaskan
pembagian jenis-jenis produk wardah. Pada postingan berikutnya aku bakan
mereview satu-satu jenis produknya ,
So bye bye ^^
0 Comments